Senin, 03 April 2017

Hotel dan Penginapan Murah di Jogja

Rumah Pak Djamal
Rumah Pak Djamal
Hotel atau Penginapan Paling Murah di Jogja (Yogyakarta)

Berwisata atau melancong ke Jogjakarta ketika tidak punya saudara atau kawan yang menyediakan tempat menginap gratis, maka anda akan membutuhkan tempat penginapan atau hotel untuk singgah dan beristirahat. Artikel ini membantu para pelancong yang tidak memiliki budget cukup tinggi untuk membayar sebuah hotel berbintang dan sangat cocok untuk para backpackers, pelajar, dan wisatawan yang ingin menghemat biaya penginapan agar dapat lebih lama singgah. Uang lebih tentu saja bisa untuk keperluan berpetualang yang lain.

Hotel murah di Jogja sangat banyak diburu para palaku wisata terutama oleh orang Indonesia yang mayoritas lebih memilih penginapan murah daripada sewa kamar hotel berbintang. Saya juga pasti melakukan hal yang sama ketika berlibur ke luar kota. Di Jogja sewa rumah juga banyak contohnya Rumah Pak Djamal, dengan harga 200 ribuan bisa sewa satu rumah dua kamar, sudah komplit dapur kamar mandi, ruang keluarga luas dll.  Tapi lain halnya, jika anda memiliki banyak budget pasti akan lebih memilih hotel berbintang karena sudah jelas fasilitas dan kenyamanannya berbeda.

Langsung aja berikut ini adalah daftar hotel atau penginapan yang paling murah di Yogyakarta. Saya masukan alamat dan no telp. Tentunya, kontak dulu sebelum sampai, supaya tahu sudah full atau belum. Hotel dan penginapan ini bukan hanya murah saja, akan tetapi juga memiliki letak yang strategis dan dekat dengan tempat wisata Jogja yang sering di kunjungi oleh wisatawan.


Hotel dan Penginapan jogja dengan Harga Hotel termurah mulai Rp 50.000 s.d 100.000 :

1. Penginapan Pugeran
Fasilitas yang tersedia di penginapan ini antara lain seperti kamar mandi dalam, televisi, kipas angin serta dispenser. Lokasi penginapan ini juga cukup strategis karena relatif dekat dengan alun-alun selatan (Kidul) Jogja, Taman sari dan Kraton, sekitar 0,5 - 1 km dari ke 3 lokasi tersebut.

Alamat : Jalan MT Haryono - Pugeran, MJ2 70, Jogja

Tarif : Rp. 70.000/orang/malam, + Rp.20.000 untuk tambahan orang

Telepon : 0274 - 3008497/+62 857 4035 9280

2. Pondok 71

Fasilitas yang tersedia di tempat ini berupa kamar yang dilengkapi dengan AC, TV, kamar mandi dalam serta dispenser dan juga terdapat sebuah dapur untuk digunakan bersama. Lokasi Pondok 71 ada di wilayah Pojok Benteng Barat, yang sudah tentu sangat dekat dengan Kraton Jogja, Alun-alun Kidul juga Istana Tamansari.

Alamat : Jalan MT Haryono - Pugeran MJ2 71, Yogyakarta

Tarif : Rp. 80.000/hari atau Rp 450.000/minggu

Telepon : 0274 - 380551/081215186752


3. House 140

Fasilitas yang ada di House 140 seperti kamar berfasililitas representatif seperti TV LCD 24 inch, Air Conditioner (AC), internet gratis juga kamar mandi dalam. Jika Anda ingin di kamar yang lebih murah lagi, Tidak terdapat TV dan AC. Dari balkon kamar, anda dapat melihat pemandangan gunung Merapi dari jauh. Lokasi House 140 dekat dengan perumahan AURI di daerah Maguwo.


Alamat : Jalan Maguwo 140 Wonocatur Blok O, Janti, Jogja

Tarif : Rp. 80.000 - Rp. 230.000/malam

Telepon : 0878 - 39662809


4. Wisma Martha

Fasilitas di Wisma Martha seperti restoran juga kolam renang. Walaupun murah, wisma Martha menyediakan fasilitas yang tidak kalah dengan hotel berbintang. Untuk Anda yang ingin berkunjung ke kota Yogyakarta bersama semua keluarga, sangat cocok untuk menginap di Wisma Martha. Fasilitas lain yang tersedia di Wisma Martha seperti Meeting Room yang mampu menampung hingga 300 orang. Lokasi Wisma Martha dekat dengan Kotagede juga Jogja Expo Center (JEC). Dekat Wisma Martha juga terdapat Kebun Binatang Gembiraloka yang jaraknya sekitar 1 km.


Alamat : Jalan Rejowinangun 15a, Yogyakarta

Tarif : Rp. 80.000/2 orang/malam - Rp. 400.000/6 orang/malam

Telepon : 0274 - 372462/7496373


5. Hotel Puspita

Fasilitas yang tersedia di Hotel Puspita berupa fasilitas standar untuk setiap hotel kamar ber-AC, TV juga kamar mandi dalam dan fasilitas lainnya seperti adanya pangkalan becak didekatnya serta taksi. Lokasi Hotel Puspita yang terletak pada jalan mayjend Sutoyo membuatnya begitu dekat dengan lokasi yang sering dikunjungi wisatawan, seperti Kraton Yogyakarta juga Jalan Malioboro.

Alamat : Jalan Mayjend Sutoyo Nomor 64, Yogyakarta

Tarif : Rp. 80.000 - Rp. 240.000/malam

Telepon : 0274 - 371065/081328114432


6. Ndalem Suratin Guest House

Fasilitas yang ada di Guest House ini seperti area hot spot gratis, adanya AC di dalam kamar dan berbagai macam fasilitas lainnya. Lokasi Guest House dekat dengan Tugu Jogja, dan dekat dengan Jalan Maliboro Jogja yang sangat terkenal serta stasiun Tugu.


Alamat : Jalan AM Sangaji Nomor 68, Yogyakarta

Tarif : Rp. 80.000 - Rp. 400.000/malam

Telepon : 0274 - 7163092/081328889687


7. House 24

Fasilitas yang tersedia di House 24 seperti kamar mandi dalam, AC, TV layar datar (LCD), sarapan pagi gratis untuk 2 orang serta fasilitas lainnya seperti Wi-Fi juga dapur yang dapat digunakan oleh semua. Lokasi House 24 ada pada ruas jalan Jogokaryan dan mudah di capai jika anda datang dari Stasiun Tugu, Terminal Giwangan atau Bandara Adisucipto.


Alamat : Jalan Jogokaryan Nomor 24, Yogyakarta

Tarif : Rp. 90.000/malam - Rp. 110.000/malam

Telepon : 087838151675


8. Rumah Nugraha Hotel

Lokasi Rumah Nugraha Hotel tidak jauh dari Jalan Malioboro, Terminal Giwangan, Taman Siswa dan juga Prawirotaman. Di hotel ini anda bisa memilih kamar yang menggunakan AC atau yang hanya menggunakan kipas angin, untuk yang ingin berhemat.

Alamat : Jalan Wirosaban 9 Sorosutan, Umbulharjo, Yogyakarta

Tarif : Rp. 90.000 - Rp. 180.000/malam

Telepon : 0274 - 8280004/081227188799


9. Puspo Nugroho Hotel

Fasilitas yang tersedia di hotel ini seperti kamar dengan pilihan antara kamar AC atau kipas angin (fan), dan juga dilengkapi dengan TV. Lokasi hotel ini ada pada kawasan jalan Malioboro tepatnya pada Gang Sosrokusuman.

Alamat : Jalan Sosrokusuman DN I/187, Yogyakarta

Tarif : Rp. 100.000 - Rp. 240.000/malam

Telepon : 0274 - 518001


10. Hotel Agung Mas

Fasilitas pelengkap di hotel Agung Mas ini seperti ruang pertemuan, sarana parkir yang dapat menampung banyak kendaraan dan bermacam jenis kamar yang disediakan. Lokasi Hotel Agung Mas ini kurang lebih membutuhkan 10 menit waktu perjalanan dari Kraton Jogjakarta, Jalan Malioboro dan juga Sasana Wiratama.

Alamat : Jalan HOS Cokroaminoto Nomor 108, Yogyakarta

Tarif : Rp. 100.000 - Rp. 280.000/malam

Telepon : 0274 - 619576/619782


11. Hotel Ismoyo

Lokasi dekat dengan stasiun Tugu, Malioboro dan pasar Beringharjo. Di Hotel ini ada sekitar 15 kamar dengan fasilitas AC/fan, shower air dingin dan sarapan berupa roti dan teh atau kopi.

Alamat : Jl. Jlagran Lor 123/57, Yogyakarta

Tarif : Rp 60.000 s.d Rp 120.000

Telephon : 0274 - 580 153


Perlu diingat ya data tarif hotel atau penginapan di atas dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan dari masing-masing pengelola Hotel dan Penginapan Murah di jogja yang bersangkutan, terutama saat hari besar atau tanggal merah.


Hotel Murah di jogja lainnya :


12. Hotel Indonesia


Alamat : Jl. Sosrowijayan no.9

Tarif : Rp 80.000 s.d Rp 100.000

Telephon : 0274 - 587659


13. Hotel Oryza


Alamat : Jl. Sosrowijayan 195

Tarif : Rp 100.000 s.d Rp 200.000

Telephon : 0274 - 512495


14 Hotel Rama


Alamat : Jl. Sosrowijayan 49-51

Tarif : Rp 100.000 s.d Rp 200.000

Telephon : 0274 - 512885


15 Hotel Karunia

Alamat : Jl. Sosrowijayan 78

Tarif : Rp 90.000 s.d Rp 200.000

Telephon : 0274 - 565057


16 Hotel Kartika


Alamat : Jl. Sosrowijayan 8

Tarif : Rp 60.000 s.d Rp 80.000

Telephon : 0274 - 562016


17. Hotel Punto Dewo

Alamat : Jl. Dagen 46

Tarif : Rp 90.000 s.d Rp 200.000

Telephon : 0274 - 6655178


18. Hotel Puri

Alamat : Jl. Sosrokusuman No. 22

Tarif : Rp 50.000 s.d Rp 200.000

Telephon : 0274 - 514107


19. Hotel WHW

Alamat : Jl. Sosrokusuman 16

Tarif : Rp 60.000 s.d Rp 80.000

Telephon : 0274 - 563111


20. Prambanan Guest House
Alamat : Jl. Sosrokusuman No. 111

Tarif : Rp 100.000 s.d Rp 175.000

Telephon : 0274 - 557594


21. Penginapan Murah Rumah Pak Djamal

Alamat : Dusun Drono, Tridadi, Sleman

Tarif : Rp 200.000 per malam satu rumah komplit dapur, dll

Telephon : 08170741953


Data dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan ketentuan pengelola Hotel Murah di Jogja. Anda dapat memesan sesuai dengan kebutuhan, kami bukan pengelola hotel, akan tetapi hanya memberikan Informasi kepada Anda sebelum berwisata menuju Yogyakarta dan mencari tempat tinggal untuk singgah di Yogyakarta selama anda berwisata.

Selasa, 16 Februari 2016

Informasi Lengkap Semua Tempat Wisata dan Hotel di Jogjakarta

Candi Borobudur
Candi Borobudur
Daerah Istimewa Yogyakarta kota kecil ramah dan adem-ayem biasa kita Jogjakarta adalah sebuah kota wisata yang sudah terkenal seperti pulau Bali. banyak juga turis asing yang berkunjung ke kota ini. Jumlahnya tidak kalah ramai seperti pulau Bali. Kalau di Bali terdapat banyak sekali Pura Hindu, sebagai tempat peribadatan, di Yogyakarta terdapat banyak Candi yang merupakan peninggalan bersejarah zaman Mataram Kuno. Tempat Wisata Jogja sangat banyak dan cakep-cakep. Bermacam-macam pula, meliputi Wisata sejarah seperti Candi dan Kraton Jogja, Wisata Pantai, Wisata Belanja, Wisata Alam, dan Wisata Permainan. 

Berikut ini adalah daftar tempat wisata di Yogyakarta sesuai dengan kategori :

Daftar Tempat Wisata sejarah Jogja:
Candi Prambanan adalah sebuah Candi Hindu yang Tercantik di Dunia - Desa Tlogo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman.
Candi Kalasan adalah Peninggalan Budha yang Tertua di Yogyakarta - Desa Kalibening, Kec. Kalasan, Kab. Sleman
Kraton Ratu Boko sebuah banguan yang memiliki Kemegahan zaman dahulu - Desa Dawung, Kec. Prambanan, Kab Sleman
Candi Ijo, Candi ini Letaknya paling tinggi di Yogyakarta - Desa Sambirejo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Candi Abang - Desa Jogotirto, Kec. Berbah, Kab. Sleman
Candi Gampingan - Desa Sitimulyo, Kec. Piyungan, Kab. Bantul
Candi Sari - Desa Candisari, Kec. Kalasan, Kab. Sleman
Candi Kedulan - Desa Kedulani, Kec. Kalasan, Kab. Sleman
Candi Sambisari - Desa Purwomartani, Kec. Kalasan, Kab. Sleman
Candi Sorogedug - Dusun Sorogedug, Desa Madurejo, Kec Prambanan, Kab. Sleman
Candi Kimpulan - Dusun Kimpulan, Desa Umbulmartani, Kec. Ngemplak, Kab. Sleman
Candi Gembirowati - Desa Girijati, Kec. Panggang, Kab. Gunungkidul
Candi Klodangan - Dusun Klodangan, Desa Sendangtirto, Kec. Berbah, Kab. Sleman
Candi Banyunibo - Desa Sambirejo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Candi Morangan - Desa Morangan, Kec. Ngemplak, Kab. Sleman
Candi Risan - Dusun Candirejo, desa Risan, Kec. semin, Kab. Gunungkidul,
Candi Palgading - Dusun Palgading, Desa Sinduharjo, Kec. Ngaglik, Kab. Sleman
Candi Watu Gudhig - Dusun Jobohan, Desa Bokoharjo, Kec Prambanan, Kab. Sleman
Candi Dawangsari - Dusun Dawangsari, Desa Sambirejo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Candi Miri - Dusun Nguwot, Desa Sambirejo, Kec Prambanan, Kab. Sleman
Candi Keblak - Dusun Marangam, Desa Bokoharjo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Candi Gebang - Dusun Gebang, Desa Wedomartani, Kec. Ngemplak, Kab. Sleman
Candi Barong - Desa Sambirejo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Candi Pringtali - Dusun Pringtali, Desa Kebonharjo, Kec. Samigaluh, Kab. Kulon Progo
Situs Mantup - Dusun Mantup, Desa Baturetno, Kec. Banguntapan, Kab. Bantul
Situs Payak - Dusun Payak, Desa Srimulyo, Kec. Piyungan, Kab. Bantul
Situs Mangir - Dusun Mangir, Desa Sendangsari, Kec. Pajangan, Kab. Bantul
Situs Arca Bugisan - Dusun Bugisan, Desa Purwomartani, Kec. Kalasan, Kab. Sleman
Situs Arca Gupolo - Desa Sambirejo, Kec. Prambanan, Kab. Sleman
Situs Gua Sentono - Desa Jogotirto, Kec. Berbah, Kab. Sleman
kraton jogja
Kraton Jogja
Daftar Museum di Yogyakarta :
Museum Sonobudoyo, museum negeri provinsi, Unit I di Jl. Trikora (lokasi), Alun-alun Lor Keraton Yogyakarta dan Unit II di Dalem Condrokiranan, Jl. Wijilan, Kota Yogyakarta.
Museum Affandi di Jalan Solo (lokasi)
Museum Wayang Kekayon atau di Jalan Wonosari Km 7, Yogyakarta, (lokasi).
Museum Ullen Sentalu di Jl Boyong, Pakem
Museum Pusat TNI AU "Dirgantara Mandala" di Lanud Adisucipto
Museum Seni Lukis Kontemporer Nyoman Gunarsa di Jl. Wulung, Papringan, Depok, Sleman.
Museum Benteng Vredeburg di Jl. Ahmad Yani, (lokasi)
Museum/Monumen Pahlawan Pancasila, Kentungan, Condongcatur, Sleman.
Museum Keraton Ngayogyakarta dan Museum Kereta di dalam kraton Yogyakarta
Museum Puro Pakualaman di Jl Sultan Agung, Yogyakarta.
Museum Batik Yogyakarta di Jl. Dr. Sutomo, Yogyakarta.
Museum Dewantara Kirti Griya di Jl. Taman Siswa 31, Yogyakarta.
Museum Monumen Pangeran Diponegoro "Sasana Wiratama" di Jl. HOS. Cokroaminoto, Tegalrejo, Yogyakarta. (lokasi)
Museum Pergerakan Wanita, Kompleks Mandala Bhakti Wanitatama, Jl. Laksda Adisutjipto No. 88, Yogyakarta.
Museum Perjuangan Yogyakarta, Jl. Kolonel Sugiono No. 24, Yogyakarta.
Museum Pusat TNI AD "Dharma Wiratama", Jl. Jend. Sudirman No. 75, Yogyakarta.
Museum Sasmitaloka Panglima Besar (Pangsar) Jenderal Sudirman, Jl. Bintaran Wetan No. 3, Yogyakarta.
Museum Monumen Yogya Kembali, Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman.
Museum Batik Yogyakarta, di Jl. Dr. Sutomo 13 A Yogyakarta
Museum Tembi (Rumah Budaya Tembi), Jl. Parangtritis Km 8,4, Bantul.
Museum Biologi UGM, Jalan Sultan Agung No. 22, Yogyakarta.
Museum Geoteknologi Mineral, kompleks Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" di Jl. Babarsari No. 2, Tambakbayan, Yogyakarta.
Museum Kayu Wanagama, Desa Bunder, Kec. Playen, Gunungkidul.
Museum Kebun Raya Gembiraloka, Jl. Kebunraya, Yogyakarta.
Museum R.S. Mata "Dr. Yap", Jl. Cik Di Tiro No. 5, Yogyakarta.
Museum Candi Prambanan, Kompleks Taman Wisata Candi Prambanan, Sleman.
Museum Batik "Ciptowening", Imogiri, Bantul.
Museum Anak "Kolong Tangga", Teras lantai II, Taman Budaya Yogyakarta, Jl. Sriwedani, Yogyakarta.
Museum Karbol TNI Angkatan Udara. Kompleks AAU
Museum Tani, Bantul.
Museum Sandi, Jl. Kolonel Sugiyono, No 24, Yogyakarta, Gedung Museum Perjuangan Yogyakarta (Lantai II)

pantai jogja
Pantai di Gunung Kidul

Daftar Tempat Wisata Pantai di Yogyakarta :

Pantai Parangtritis - Desa Parangtritis, Kec. Kretek, Kab. Bantul
Pantai Baron - Desa Kemadang, Kec. Tanjungsari, Kab Gunungkidul
Pantai Samas - Des. Parangtritis, Kec. Kretek, Kab. Bantul
Pantai Indrayanti - Desa Sidoharjo, Kec. Tepus, Kab. Gunungkidul
Pantai Pok Tunggal - Desa Tepus, Kec. Tepus, Kab. Gunungkidul
Pantai Sepanjang - Timur Pantai Kukup, Kab. Gunungkidul
Pantai Ngobaran - Desa Kanigoro, Kec. Saptosari, Kab. Gunungkidul
Pantai Sadeng - Kec. Girisubo, Kab. Gunungkidul
Pantai Glagah - Kab. Kulon Progo
Pantai Wediombo - Desa Jepitu, Kec. Girisubo, Kab. Gunungkidul
Pantai Congot - Kab. Kulon Progo
Pantai Depok - Kec. Depok, Kab. Bantul
Pantai Sundak - Kab. Gunungkidul
Pantai Trisik - Kec. Galur, Kab. Kulonprogo
Pantai Siung - Kec. Tepus, Kab. Gunungkidul
Pantai Parangkusumo - Desa Parangkusumo, Kec. Parangtritis, Kab. Bantul,
Pantai Ngrenehan - Desa Kanigoro, Kec. Saptosari, Kab. Gunungkidul
Pantai Kuwaru - Desa Poncosari, Kec. Srandakan, Kab. Bantul
Pantai Baru - Pantai Baru - Desa Poncosari, Kec. Srandakan, Kab. Bantul
Pantai Drini/Pulau Drini - Desa Ngestirejo, Kec. Tanjungsari, Kab. Gunungkidul
Pantai Krakal - Desa Ngastirejo, Kec. Tanjungsari, Kab. Gunungkidul
Pantai Kukup - Desa Kemadang, Kec. Tanjungsari, Kab. Gunungkidul

air terjun
Air Terjun

Daftar Tempat Wisata Air Terjun di Yogyakarta :
Air Terjun Gedangan - Bantul
Air Terjun Jogan - Gunung KIdul
Air Terjun Parangtritis - Bantul
Air Terjun Sidoharjo - Kulon Progo
Air Terjun Sri Gethuk - Gunung Kidul
Air Terjun Tlogomuncar - Sleman
Curug Nglinggo - Kulon Progo
Grojogan Banyu Tibo - Gunung Kidul
Grojogan Watu Jonggol - Kulon Progo


malioboro
Malioboro

Daftar Tempat Wisata untuk Berbelanja di Yogyakarta :
Malioboro
Pasar Beringharjo
Kasongan
Pasar Seni Gabusan
Ambarukmo Plaza
Galeria Mall
Malioboro Mall

Gua Kakung
Gua Kakung 

Daftar Tempat Wisata Alam di Yogyakarta :
Goa Selarong
Gua Rancang Koncono
Gua Cerme
Gua Pindul
Wanagama
Kaliadem
Kaliurang
Air Terjun Sri Gethuk
Puncak Suroloyo
Gunung Nglanggeran
Lereng Merapi


taman sari
Taman Sari

Daftar Tempat Wisata Lainnya di Yogyakarta :
Kebun Binatang Gembira Loka
Istana Air Taman Sari
Monumen Jogja Kembali
Museum Keraton Yogyakarta
Museum Sonobudoyo
Pemakaman Imogiri
Kerajinan kulit Manding Bantul


Daftar Nama Hotel di Yogyakarta :

Hotel Berbintang 5 di Yogyakarta

Melia Purosani
Jl. Suryotomo No 31 Yogyakarta 55122
telp: 0274-589521

Hyatt Regency Hotel
Jl. Palagan Tentara Pelajar Yogyakarta 55581
telp: 0274-869123

Hotel Berbintang 4 di Yogyakarta

Inna Garuda Hotel
Jalan Malioboro No. 60 Yogyakarta
0274-566353

Santika Hotel
Jalan Jend. Sudirman No 19 Yogyakarta 55233
telp: 0274-56303

Sahid Garden Hotel
Jalan Babarsari Yogyakarta
0274-48888

Century Saphir Hotel
Jalan Laksda Adisucipto 38 Yogyakarta
0274-56475

Jayakarta Hotel
Jalan Laksda Adisucipto Km 8 Yogyakarta
0274-48841

Comfort Suite Yogyakarta
Jalan Pringgodani No. 22 Demangan Baru Yk
0274-51933

Jogjakarta Plaza Hotel
Jalan Gejayan, Colombo Yogyakarta
0274-58672

Quality Hotel
Jl. Laksda Adisucipto No. 48 Yogyakarta
0274-48500

Novotel Yogyakarta
Jalan Jend Sudirman Yogyakarta
0274-58092

Hotel Berbintang 3 di Yogyakarta

Mutiara Hotel
Jalan Malioboro No. 18 Yogyakarta
0274-56381

Puri Artha Hotel
Jalan Cendrawasih NO 36 Yogyakarta
0274-56328

Mercure Hotel
Jalan Jendral Sudirman 9-11 Yogyakarta
0274-56661

Ibis Malioboro
Jalan Malioboro No. 52-58 Yogyakarta
0274-51697

Wisma MM
Jalan Kolombo No. 1 Yogyakarta
0274-55798

Hotel Murah di Yogyakarta

Vidi I
Jalan kaliurang Km 5 Yogyakarta
0274-56060 

Vidi II
Jalan Kaliurang Km 5,2 Yogyakarta
0274-563786

Vidi III
Jalan Km 5,2 BI CT II/5
0274-58665

Ini adalah informasi lengkap tempat wisata dan Hotel di Jogja yang sangat populer untuk dijadikan destinasi wisata anda. Dapatkan transport dan paket wisata Jogja dengan harga murah bersama kami. Silahkan kunjungi website Travel Agen kami di  Javaeco Tour dan Travel (www.javaecotravel.com)